Panwascam Kecamatan Baradatu, Hadiri Deklarasi Kampanye Damai Pemilu 2024

Way Kanan, porosnusantara.co.id – Panitia Pengawas Pemilu ( Panwascam ) Kecamatan Baradatu,turut menghadiri Deklarasi Kampanye Damai jelang Pemilu 2024 mendatang dan kegiatan tersebut di adakan di Lapangan Serupa Indah Kecamatan Negara Batin, Kabupaten Way Kanan, Kamis 23/11/2023.

Hadir pada acara Deklarasi Damai Bupati Way Kanan, yang di wakili Staf Ahli, Anggota Bawaslu Provinsi Lampung, Kapolres Way Kanan, Dandim Way Kanan yang di wakili Danramil, Kepala Kejar Way Kanan, Ketua Bawaslu Way Kanan dan anggota, Ketua KPU Way Kanan, Porkopimcam Negara Batin, Para pengurus Parpol dan Panwascam Se – Kabupaten Way Kanan, den PKD Se – Way Kanan.

BACA JUGA  TIGA RUMAH PANGGUNG LUDES DI LALAP SI JAGO MERAH BUPATI WAJO SAMBANGI KORBAN

Dalam penyampaian nya, Bupati yang di wakili Staf Ahli Bupati sampaikan,” Pada hari ini kita mengadakan Deklarasi Kampanye Damai Se – Kabupaten Way Kanan, jelang Pemilu 2024 yang akan datang, dengan tujuan yakni menciptakan pemilu damai serta mensukseskan kelancaran pada pelaksanaan yang akan datang, dengan perbedaan pendapat tetap satu tujuan.

Di tempat yang sama Ketua Bawaslu Way Kanan, Sukindar juga sampaikan,” terimakasih bagi semua peserta deklarasi damai hari ini, kami jajaran Bawaslu Kabupaten Way Kanan, sangat mendukung para peserta pemilu untuk ber Demokrasi damai, dalam penyelenggaraan pemilu yang akan datang dan bagi jajaran Polri dan TNI agar kiranya bisa likut serta bersama – sama dalam penyelenggaraan pemilu yang akan datang,” katanya.

BACA JUGA  Uji Materi Di Peraturan Presiden RI No. 109 Tahun 2022 Tentang Pengesahan Persetujuan Antara Pemerintah Republik Indonesia dan Pemerintah Republik Singapura

Masih kata Ketua Bawaslu Way Kanan,” Untuk itu tujuan pelaksana Deklarasi Kampanye Damai hari ini selain ajang silaturahmi antar jajaran pengurus Provinsi, Kabupaten, Kecamatan hingga Kampung, demi suksesnya Pemilu Jang akan kita selenggarakan di tahun 2024 ini,” Pungkas nya.

BACA JUGA  PELUNCURAN FILM PERDANA BERJUDUL "172 DAYS OLEH BRYAN DOMANI DAN YASMIN NAPPER DIPERANKAN NADZIRA SHAFA DAN AMER AZZIKRA DISAJIKAN KISAH NYATA DAN HARU NAN BAPER, AKAN TAYANG

Selanjutnya, Anggota Bawaslu Way Kanan juga sampaikan,” pada hari ini kita mengadakan Deklarasi Kampanye Damai di Kabupaten Way Kanan, dengan tujuan semoga dalam pelaksanana Pemilu mendatang seluruh jajaran pelaksanan Pemilu di Kabupaten Way Kanan bisa sukses dalam pelaksanaan dan Pemilu berintegritas dan terlaksananya dengan sukses sesuai harapan,” Katanya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *