Refleksi Kinerja Mahkamah Agung Republik Indonesia Tahun 2023 Secara Virtual Dengan Media

JAKARTA, porosnusantara.co.id – Jum’at, 29 Desember 2023 Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia, Prof. Dr. H.M. Svarifuddin. S.H.. M.H. dalam sambutannya di acara Refleksi Kinerja Mahkamah Agung Republik Indonesia Tahun 2023 secara Virtual dengan Media, bertempat di Gedung Mahkamah Agung Republik Jakarta, Indonesia yang di lakukan secara Daring melalui kanal YouTube Humas Mahkamah Agung RI, Dan dihadiri kurang lebih 200 peserta.

BACA JUGA  *Kemenpora Gelar Webinar Peningkatan Kesehatan Reproduksi Pemuda*

Dihadiri oleh Yang Mulia Wakil Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Bidang Yudisial, Yang Mulia Para Ketua Kamar pada Mahkamah Agung Republik Indonesia, Plt. Panitera dan Plt. Sekretaris Mahkamah Agung Republik Indonesia,
Para Pejabat Eselon I pada Mahkamah Agung Republik Indonesia, Para Pejabat Eselon II pada Mahkamah Agung Republik Indonesia, Teman-teman jurnalis, serta warga peradilan di seluruh Indonesia yang menyaksikan secara daring yang saya banggakan.

BACA JUGA  Bupati Wajo,Amran Mahmud Melantik Dan Mengukuhkan Pengurus Ikatan Keluarga Alumni(IKA)SMPN 1 Tanasitolo Periode 2021-2025.

Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia, Prof. Dr. H.M. Svarifuddin. S.H.. M.H. dalam sambutannya mengatakan menjelang pergantian tahun, dengan tujuan untuk menyampaikan apa saja capaian kinerja yang telah dilakukan Mahkamah Agung selama setahun ke belakang. Saya berharap informasi ini selanjutnya akan disampaikan kepada masyarakat luas melalui pemberitaan oleh teman-teman jurnalis, sehingga masyarakat bisa mengetahui apa saja yang telah dilakukan oleh Mahkamah Agung selama tahun 2023.

BACA JUGA  Danlantamal I Terima Audiensi Gerakan Pramuka

Saya menyadari bahwa peran teman-teman jurnalis sangat penting dalam membangun kepercayaan publik, bahkan di alam demokrasi seperti saat ini, peran pers memiliki peranan yang sangat strategis dalam membangun dan mempengaruhi persepsi publik secara luas melalui pemberitaan yang edukatif, valid, dan berimbang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *