IBU KOTA NEGARA INDONESIA KE KALIMANTAN?

  • Bagikan

Porosnusantara.co.id, Jakarta – Sebagai ibukota sudah tidak bisa menjadi pusat pemerintah, beban yang di tanggung penuh tumpang tindih, apalagi masalah banjir, masalah kendaraan bermotor, masalah populasi penduduk, juga pencemaran udara yang begitu menyesakkan dada kita.
Mengapa Kalimantan menjadi pilihan bagi pemerintahan Joko widodo bukan kali ini saja gagasan ibukota negara akan pindah, saat era Soekarno pada tahun 1957 ibukota juga di usulkan pindah di Palangkaraya Kalimantan dan juga di orde baru pemerintahan Soeharto ibukota negara akan di pindahkan ke Jonggol Jawa Barat, era reformasi Susilo Bambang Yudoyono (SBY) pemerintahan akan di Pacitan. Ada 4 visi untuk menjadi ibu kota negara baru yaitu: 1. Simbol pemersatu bangsa 2. Smart green beautiful 3. Modern dan berstandar nasional 4. Tata pemerintahan yang efesien dan efektif .
Kalimantan menjadi pilihan pemerintahan Joko Widodo secara geografis dan letak horintal ada di pulau ini. (Yos)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *